#Spesial10 Aplikasi Smartphone paling Laris di 2013

Wooo..ukee Selamat datang di #Spesial10 Edisi kedua!! Broo n Sest,  gimana kabar? semoga pada baik-baik aja, bahagia, sehat, lancar rejeki,  murah senyum, rajin menabung dan tidak sombong. Aminn..

Mmmm…sebelum masuk ke inti ada baiknya kamu lihat #Spesial10 edisi pertama dulu yaa… 

Di edisi pertama diatas kita udah ngebahas film, game sama Instan messenger paling populer dan kini kita akan bahas tentang Aplikasi Smartphone paling laris 2013.

Semua pasti setuju kalau sekarang jamannya semarpon. Kalau udah ngomongin semarpon kita gak akan lepas dari yang namanya aplikasi-aplikasinya.. Yaa bisa dibayangin donk gimana boringnya semarpon andaikan gak ada aplikasi mobile yang dapat diinstal.

Ditahun 2013 dominasi semarpon masih di pegang Android sama iPhone, keduanya memiliki apps market dengan pilihan aplikasi yang melimpah ruah kimplah-kimplah. Berdasarkan kedua platform smartphone tersebut Nielsen baru-baru ini merilis aplikasi smartphone paling laris di tahun 2013. Tepatnya sih antara bulan Januari sampai Oktober 2013. Dalam daftar tersebut aplikasi punyaknya Google sama facebook masih mendominasi, nyempil diantaranya punya Apple sama Twitter. Berikut list lengkapnya:

best-smartphone-apps-2013Ini data yang nge-proved Nielsen lho ya, kalau gak setuju langsung protes nielsen aja.

Dah gitu aja, selamat jalan 2013 dan sampai jumpa di 2014. Semoga makin enak – enaaak…

Toni Setyobudi

Toni Setyobudi

Total posts created: 81
Sedikit Mirip Blogger, Penyampah Sosial Media, Sedikit bekerja kebanyakan mikir, Human Spinner.

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *