Lagu ini bener bener sampah, sampah dalam artian karena lagu ini berjudul sampah. Lagu karya musisi ternama Paul McCartney yang tak lain adalah dedengkot the Beatles, Grub band legendaris asal Liverpool Inggris. Sejarah terciptanya lagu ini adalah disaat masa masa kegalauan the Beatles saat berada di India. Seperti kita ketahui tahun tahun itu adalah masa masa dimana the Beatles banyak mengalami konflik internal yang berakibat pada bubarnya band ini pada tahun 1969.
Taklama setelah bubarnya Beatles, Paul McCartney meluncurkan McCartney, McCartney adalah debut studio album dengan musisi Inggris Paul McCartney itu sendiri. Album itu di produksi oleh Apple Records di bulan April 1970.
Lagu ini mengisahkan McCartney bertanya-tanya tentang mengapa kita meninggalkan hal-hal yang merupakan bagian dari kehidupan kita dan menggantinya dengan orang lain, karena pada saat yang sama kita meninggalkan kenangan melekat dengan benda-benda sampah tersebut. Lagu ini pun dirilis ulang dan masuk dalam lagu album kompilasi Paul McCartney pada taun 2011 karena termasuk lagu yang melegenda
Inilah lirik lagu Sampah dari Paul McCartney
“Junk”
Bicycles for two.
Broken hearted jubilee.
Parachutes, army boots,
Sleeping bags for two.
Sentimental jamboree.
Buy! buy!
Says the sign in the shop window.
Why? why?
Says the junk in the yard.
Da da ya da da da,
Da da da,
Da da ya da da,
Da da da da da da da.
Candlesticks, building bricks,
Something old and new.
Memories for you and me.
Buy! buy!
Says the sign in the shop window.
Why? why?
Says the junk in the yard.