Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 625 di Indonesia

NGONOO.com Inilah harga dan spesifikasi Nokia Lumia 625 di Indonesia; Peminat hape berbasiskan OS Windows emang gak sebanyak peminat hape Android atau iPhone, tetapi peminat hape Windows bisa dibilang banyak juga loh gais.

Oh iya, berbicara soal hape Windows memang identik dengan lini hape Lumia. Nah, kalau kamu lagi nyari hape Lumia, khususnya yang harganya murah, mungkin kamu bisa melirik hape Lumia yang satu ini, yakni Lumia 625.

Desain Nokia Lumia 625

Nokia Lumia 625

Nokia Lumia 625 memiliki bodi berdimensi 133.3 x 72.3 x 9.2 mm. Bobot hape ini mencapai 159 gram. Sementara untuk layar yang disematkan berukuran 4.7 inch dengan tingkat resolusi 480 x 800 pixel. Ukurannya emang pas, tidak terlalu besar dan tidak terlalu kecil, jadi pas buat digenggam dan dikantongi gitu.

Performa Nokia Lumia 625

Untuk urusan performa diserahkan pada chipset Qualcomm MSM8930 Snapdragon 400 dengan prosesor Dual-core 1.2 GHz Krait. Selain itu terdapat juga RAM sebesar 512 MB dan sebagai media untuk menyimpan berbagai jenis file telah disediakan memori internal berkapasitas 8 GB, plus masih ada slot untuk microSD hingga berkapasitas 64 GB.

Kamera Nokia Lumia 625

Nokia Lumia 625 2

Sebagai penyalur hobi jeprat-jepret kamu, Lumia 625 telah dilengkapi dengan kamera utama bersensor 5 MP. Sedangkan untuk berfoto selfie hanya bisa mengandalkan kamera depan bersensor VGA.

Jaringan Nokia Lumia 625

Lumia 625 sudah support jaringan 4G. Namun sayang, hape ini hanya memiliki fitur single SIM.

Harga Nokia Lumia 625 di Indonesia

Jika kamu ada yang kepingin membeli Lumia 625, maka kamu bisa membeli hape ini di Lazada dengan banderol harga RP 849.000,00.

Spesifikasi Nokia Lumia 625

LayarIPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors, 4.7 inches (~65.2% screen-to-body ratio), 480 x 800 pixels (~199 ppi pixel density)
ChipsetQualcomm MSM8930 Snapdragon 400
CPUDual-core 1.2 GHz Krait
GPUAdreno 305
Storage8 GB/ microSD, up to 64 GB
RAM512 MB
Konektivitas4G
OSMicrosoft Windows Phone 8, upgradeable to v8.1
Kamera Belakang5 MP, f/2.4, 28mm, autofocus, LED flash
Kamera DepanVGA
BateraiNon-removable Li-Ion 2000 mAh
SensorAccelerometer, proximity

Video Unboxing Nokia Lumia 625

Radityo

Radityo

Total posts created: 4689
Ummm Emmmm ya gitu lah pokoknya, kalau penasaran mending kenalan aja ;p

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *