Harga dan Spesifikasi Lenovo G40-45-BJID di Indonesia

NGONOO.com Inilah harga dan spesifikasi Lenovo G40-45-BJID di Indonesia; Memiliki laptop yang harganya murah emang menjadi keinginan bagi sebagian orang, terlebih bagi mereka yang kondisi keuangannya lagi memprihatinkan. Di pasaran sendiri udah ada banyak laptop yang harganya murah, dan salah satunya adalah laptop besutan Lenovo ini, yaitu Lenovo G40-45-BJID.

Kalau kamu emang membutuhkan laptop baru, khususnya yang harganya terjangkau banget, maka Lenovo G40-45-BJID ini bisa dijadikan sebagai pilihan. Nah, sebelum kamu memutuskan untuk membeli Lenovo G40-45-BJID, gak ada salahnya kan jika kita sedikit mengulas mengenai fitur yang dimiliki oleh laptop tersebut.

Desain Lenovo G40-45-BJID

Lenovo G40-45-BJID 3

Lenovo G40-45-BJID mengsung layar sebesar 14 inch, di mana tingkat resolusi layarnya 1366 x 768 pixels. Untuk dimensi bodinya sendiri berukuran 15.11 x 10.4 x 0.98 inch. Melihat dimensinya, bisa dibilang jika laptop ini merupakan laptop yang cukup kompak, cocok untuk kamu yang suka bepergian sambil membawa laptop.

Performa Lenovo G40-45-BJID

Lenovo menyematkan prosesor AMD Dual Core E1-6010 (1.3GHz, 1M Cache) sebagai otak dari laptop buatannya ini. Prosesor tersebut lantas ditemani RAM DDR3 sebesar 2 GB dan hardisk berkapasitas 500 GB.

Konektivitas Lenovo G40-45-BJID

Lenovo G40-45-BJID 2

Beberapa port terdapat pada laptop besutan Lenovo ini. Seperti port USB 3.0, USB 2.0, Audio Combo Jack (headphone and mic), dan port HDMI out.

Harga Lenovo G40-45-BJID di Indonesia

Harga laptop ini masih terjangkau kok gais. Tapi, kalau kamu membelinya di Mataharimall maka kamu akan mendapatkan penawaran harga spesial, yaitu sebesar Rp 3.099.000,00.

Spesifikasi Lenovo G40-45-BJID

Tipe ProsesorAMD Dual Core
Processor Onboard·         AMD Dual Core E1-6010 (1.3GHz, 1M Cache)

 

Memori Standar2 GB DDR3
Tipe GrafisIntegrated
Ukuran Layar14 Inch
Resolusi Layar1366 x 768
Tipe LayarLED
AudioIntegrated
SpeakerIntegrated
Kapasitas Penyimpanan500 GB HDD
Optical Drive TypeDVD±RW
NetworkingIntegrated
Wireless Network TypeIntegrated
Wireless Network ProtocolIEEE 802.11b, IEEE 802.11g, IEEE 802.11n
Wireless BluetoothIntegrated

·         Bluetooth 4.0

 

KeyboardStandard Keyboard
Ragam Input DeviceTouch Pad
Card Reader Provided2-in-1 Card Reader
Antarmuka / Interface·         1 x USB 3.0

·         2 x USB 2.0

·         Audio Combo Jack (headphone and mic)

·         HDMI-out

 

Sistem OperasiMicrosoft Windows 10
Baterai4 Cell
Daya / PowerExternal AC Adapter
Dimensi (PTL)15.11 x 10.4 x 0.98 Inch
Radityo

Radityo

Total posts created: 4689
Ummm Emmmm ya gitu lah pokoknya, kalau penasaran mending kenalan aja ;p

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *