Harga dan Spesifikasi Vivo Y51 di Indonesia

NGOONOO.com Inilah harga dan spesifikasi Vivo Y51 di Indonesia; Brand Vivo di Indonesia emang masih terdengar cukup baru. Namun tidak menutup kemungkinan jika nantinya brand ini bisa menjelma menjadi brand besar.

Ngomongin soal Vivo, brand ini memiliki satu produk hape yang mungkin bisa kamu lirik. Hape yang dimaksud adalah Vivo Y51. Hape tersebut dirilis pada Desember tahun 2015 kemarin. Jadi ya masih lumayan belum terlalu lama banget.

Desain Vivo Y51

Vivo Y51 3

Vivo Y51 dibekali dengan layar berukuran 5 inch beresolusi 540 x 960 pixel. Dimensi bodi hape ini berukuran 143.8 x 71.7 x 7.5 mm dan untuk beratnya mencapai 157 gram. Untuk desainnya sendiri terlihat bagus dan cukup menawan.

Performa Vivo Y51

Sektor dapur pacu Vivo Y51 diisi oleh prosesor Quad-core 1.2 GHz yang dipadukan dengan RAM 2 GB. Untuk ruang penyimpanan tersedia memori internal berkapasitas 16 GB. Kalau masih kurang besar kamu bisa menambahkan microSD hingga sebesar 256 GB.

Kamera Vivo Y51

Vivo Y51 2

Buat kamu yang suka foto-foto bisa mengandalkan kamera belakangnya yang memiliki resolusi 8 MP. Sementara untuk foto selfie bisa menggunakan kamera 5 MP yang ada di depan.

Jaringan Vivo Y51

Vivo Y51 sudah support jaringan 4G untuk akses internet cepat. Selain itu hape ini juga sudah mengusung fitur dual SIM.

Spesifikasi Vivo Y51

LayarIPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors, 5.0 inches (~66.8% screen-to-body ratio), 540 x 960 pixels (~220 ppi pixel density)
Chipset
CPUQuad-core 1.2 GHz
GPU
Storage16 GB/ microSD, up to 256 GB
RAM2 GB
Konektivitas4G
OSAndroid OS, v5.0.2 (Lollipop)
Kamera Belakang8 MP, autofocus, LED flash
Kamera Depan5 MP
BateraiNon-removable Li-Ion 2350 mAh
SensorAccelerometer, proximity, compass

Video Unboxing Vivo Y51

Radityo

Radityo

Total posts created: 4689
Ummm Emmmm ya gitu lah pokoknya, kalau penasaran mending kenalan aja ;p

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *