Harga dan Spesifikasi GoPro HERO5 di Indonesia

NGONOO.com Inilah harga dan spesifikasi GoPro HERO5 di Indonesia; Buat kamu yang doyan berpetualang tentunya membutuhkan kamera aksi yang tangguh untuk mendokumentasikan kesenangan kamu itu. Nah, salah satu kamera aksi tangguh yang udah jaminan mutu adalah kamera aksi besutan GoPro.

Bicara soal GoPro, beberapa waktu lalu pabrikan tersebut udah resmi merilis lini kamera aksi barunya, yakni GoPro HERO5. Jadi, kalau kamu memang pengen dan membutuhkan kamera aksi yang handal maka GoPro HERO5 merupakan sebuah pilihan yang tepat.

Desain GoPro HERO5

gopro-hero5

Desain kamera ini masih terlihat sama seperti model sebelumnya, berbentuk kotak dan terkesan simpel agar mudah untuk digunakan. Selain itu di bagian belakang kamera juga dilengkapi dengan layar berukuran 2 inch untuk melihat hasil foto dan melihat menu setting.

Performa GoPro HERO5

gopro-hero5-3

GoPro HERO5 hadir dengan sensor beresolusi 12 MP yang tentu saja bisa menghasilkan foto maupun video yang terlihat bagus. Bahkan kamera ini bisa digunakan untuk merekam video 4K. Beberapa fitur menarik juga dimiliki oleh GoPro HERO5, sebut saja voice control, video stabilization, dan bisa mengupload secara otomatis ke cloud.

Spesifikasi GoPro HERO5

Effective Sensor Resolution12 Megapixels
Display Size2 Inch
BatteryRechargeable Lithium-Ion Battery Pack Battery, 1220 mAh
FIELD OF VIEW (FOV)SuperView, Wide, Medium, Linear, Narrow
OPTICS + LENSUltra-sharp image quality / Ultra-wide angle all-glass lens with reduced distortion
LOW-LIGHT PERFORMANCEProfessional grade
VIDEO FEATURES4K
30, 25 fps Wide FOV
24 fps SuperView, Wide FOV
4K SUPERVIEW
2.7K
60, 50, 48, 24 fps Wide, Medium, Linear FOV
30, 25 fps SuperView, Wide, Medium, Linear FOV
2.7K SUPERVIEW
2.7K 4:3
30, 25 fps Wide FOV
1440P
80, 60, 50, 48, 30, 25, 24 fps Wide FOV
1080P
120 fps Wide, Narrow FOV
90 fps Wide FOV
80 fps SuperView FOV
60, 50, 48, 30, 25, 24 fps SuperView, Wide, Medium, Linear, Narrow FOV
1080P SUPERVIEW
960P
120, 60, 50 fps Wide FOV
720P
240 fps Narrow FOV
120, 60, 50 fps SuperView, Wide, Medium, Narrow FOV
100 fps SuperView FOV
30, 25 fps Wide, Medium, Narrow FOV
720P SUPERVIEW
WVGA
240 fps Wide FOV
PHOTO FEATURESBURST RATES (FRAMES/SEC)
30/1, 30/2, 30/3, 30/6, 10/1, 10/2, 10/3, 5/1, 3/1
TIME LAPSE INTERVALS
0.5, 1, 2, 5, 10, 30, 60 seconds
ADVANCED FEATURESBUILT-IN WIRELESS
Wi-Fi + Bluetooth®
PROTUNE™ (PHOTO + VIDEO)
SUPERVIEW™
AUTO LOW LIGHT
NIGHT PHOTO + NIGHT LAPSE
HILIGHT TAG
QUIKCAPTURE / AUTO ONE-BUTTON
TIME LAPSE VIDEO
SIMULTANEOUS VIDEO + PHOTO
LOOPING VIDEO
AUTO IMAGE ROTATION
HIGH BITRATE VIDEO (H.264)
60Mb/s
Packaged Contents·         Weight : 1.05 lb

·         Box Dimensions (LxWxH) : 8.8 x 5.8 x 2.6″

Others·         Inputs : 1x 1/8″ (3.5 mm) Stereo Mini

·         Outputs : 1x HDMI D (Micro)

·         Microphone Input : Yes

·         Headphone Jack : No

·         Burst Photo : 30 Photo / 1 Sec

·         Image Stabilization : Digital

·         Waterproof Depth Rating : 33.0` / 10.0 m (Camera)

·         Built-in Mic / Built-in Speaker : Yes

·         Wi-Fi : Yes

Video Unboxing GoPro HERO5

Radityo

Radityo

Total posts created: 4689
Ummm Emmmm ya gitu lah pokoknya, kalau penasaran mending kenalan aja ;p

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *