UPDATE RUMOR : Windows 9, Windows Phone 9, Office 2015, dan Office Gemini Rilis Tahun 2015

Hallo anak Microsoft, Setelah kemarin hanya dapat Rumor Microsoft akan Luncurkan Windows 9 Preview pada bulan Februari 2015, nah sekarang ada lagi nih rumor yang datangnya dari leaker yang sama juga, iya leaker asal Cina yaitu FaiKee, FaiKee ini memang terkenal ketepatanya kalau masalah bocor membocorkan karena telah mengungkapkan screenshot dari Windows 365, kalau ini temenmu udah pasti kamu jalan sama wanita bisa dibocorin sama pacar kamu bero. 😀

Myce.com berhasil mendapatkan akses ke versi dokumen uncensored leaker Cina FaiKee dan mengungkapkan rincian lebih dari Windows 9, Windows Phone 9, Office 2015, dan Office Gemini pokoknya.

Inilah documen kebocoranya  :

Laporan ini menyoroti perubahan update dalam dokumen yang disebut "Produk Update," yang meliputi Metro UI, Windows Defender, OneDrive dan meningkatkan aktivasi Windows.
Laporan ini menyoroti perubahan update dalam dokumen yang disebut “Produk Update,” yang meliputi Metro UI, Windows Defender, OneDrive dan meningkatkan aktivasi Windows.

Myce mengklaim bahwa mereka memiliki akses ke sumber screenshot dua hari sebelum kebocoran yang sebenarnya terjadi. Namun, situs berita tidak menjamin jika dokumen adalah 100% asli.

Lebih lanjut, teks dalam dokumen menjelaskan bahwa Windows 9 masih dalam tahap Alpha dengan Preview rilis dijadwalkan untuk Q2-Q3 2015 dan tidak pada bulan Februari-Maret 2015 yang dikabarkan sebelumnya…

Sementara itu Windows Office 2015 telah terdaftar sebagai “TP-CP1” yang merupakan kode status untuk Technical Preview dan Consumer Preview 1 yang artinya kita ((((KITA)))) mungkin akan melihat preview publik segera. Ini tidak seperti OS Windows 9 yang terdaftar sebagai “Alpha Stage” dalam kebocoran dokumen tersebut.

 

Fajar Tegar Laksono

Fajar Tegar Laksono

Total posts created: 160
Seorang anak Petani Sawit yang Masih aktif dalam dunia perkuliahan atau bisa juga disebut Mahasiswa disalah satu Universitas Yogyakarta tepatnya di Universitas Teknologi Yogyakarta, Menyukai hal yang berbau-bau Teknologi Informasi dan kamu mbak :)

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *