Ini Dia Nama-Nama Tim Transisi Bentukan Menpora

Pak Imam Nahrawi

NGONOO.com – Setelah membekukan PSSI pada tanggal 17 April lalu, Menpora segera membentuk tim yang nantinya akan mengurus persepakbolaan Indonesia. Petang tadi, Menpora akhirnya resmi merilis nama-nama tim transisi yang akan mengambil alih fungsi PSSI dan akan menjalankan ISL.

Menunggu cukup lama, akhirnya Menpora mengumumkan nama-nama tersebut. Dari ke-17 nama, ada beberapa nama yang sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat. Walikota Bandung, pak Ridwan Kamil, Walikota Batu, Eddy Rumpoko dan mantan striker timnas Indonesia, Ricky Yacobi.

Pak Imam Nahrawi
Pak Imam Nahrawi via sidomi

Berikut list nama-nama yang akan mengisi tim transisi bentukan Menpora

1. FX Hadi Rudyatmo (Walikota Solo)

2. Letjen Leduwijk F. Paulus (Danjen Kopassus ke-24)

3. Ridwan Kamil (Walikota Bandung)

4. Eddy Rumpoko (Walikota Batu, Jawa Timur)

5. Ricky Yakobi (Mantan pemain bola)

6. Bibit Samad Riyanto (Mantan pimpinan KPK)

7. Darmin Nasution (Mantan Gubernur BI)

8. Chepy T Wartono (PDI-P)

9. Tommy Kurniawan (Aktor)

10. Iwan Lukminto (Pemilik perusahaan tekstil Sritex)

11. M Francis Wanandi (Pendiri pusat kebugaran Gold Gym)

12. Saut H Sirait (Mantan anggota KPU)

13. Andrew Darwis (Pendiri Kaskus)

14. Fachri Husaini (Pemain sepak bola, Pelatih Timnas U-14 dan U-17)

15. Zuhairi Misrawi (Intelektual NU)

16. Diaz Malik Hendro Priyono (Komisaris Telkomsel)

17. Velix Wanggai (Mantan staf ahli presiden

Hendra Nugraha

Hendra Nugraha

Total posts created: 1233
Bisa Minum Obat tanpa air | nganuuuuu | meski urakan tapi beriman gitu katanya | suka bola ;)

1 thought on “Ini Dia Nama-Nama Tim Transisi Bentukan Menpora”

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *