Harga dan Spesifikasi Apple New MacBook 2016 MLHE2 di Indonesia

Apple New MacBook 2016 MLHE2 2 Harga dan Spesifikasi Apple New MacBook 2016 MLHE2 di Indonesia

NGONOO.com Inilah harga dan spesifikasi Apple New MacBook 2016 MLHE2 di Indonesia; Laptop buatan Apple yang disebut MacBook emang menarik bagi siapa saja untuk memilikinya. Selain karena desainnya yang terlihat stylish, MacBook juga dibekali dengan spesifikasi yang bisa diandalkan untuk menjalankan beragam jenis komputasi.

Apabila kamu kepengen memiliki laptop stylish dengan performa yang bisa diandalkan, maka kamu bisa memilih untuk membeli MacBook. MacBook sendiri terdiri dari beberapa model, dan salah satunya adalah New MacBook 2016 MLHE2. Seperti apa spesifikasi yang diusungnya? Yuk, kita bahas aja.

Desain Apple New MacBook 2016 MLHE2

apple-new-macbook-2016-mlhe2-3

Tampilan laptop ini kelihatan manis dan stylish, selain itu kesannya juga premium. Dimensinya sendiri tergolong kompak. Dengan bentang layar berukuran 12 inch, Apple New MacBook 2016 MLHE2 tentu menjadi sangat mudah untuk dibawa bepergian. Oh iya, layar tersebut memiliki resolusi 2304 x 1440 pixels, sehingga dijamin akan memanjakan mata kamu.

Performa Apple New MacBook 2016 MLHE2

apple-new-macbook-2016-mlhe2

Untuk sektor performa dipercayakan pada prosesor Intel Core m3 dual-core 1,1 GHz (Turbo Bost Up to 2.2GHz). Selain itu terdapat RAM 8 GB yang menemani prosesor tersebut. Urusan grafis diserahkan pada Intel HD Graphics 515. Sementara ruang penyimpanan yang ditawarkan memiliki kapasitasi 256 GB. Perpaduan tersebut tentu saja membuat laptop ini bisa melakukan multitasking dengan lancar.

Spesifikasi Apple New MacBook 2016 MLHE2

Tipe ProsesorIntel Core M
Processor Onboard·         Prosesor Intel Core m3 dual-core 1,1 GHz (Turbo Bost Up to 2.2GHz)

 

Memori Standar8GB DDR3
Tipe Grafis·         Intel HD Graphics 515

 

Ukuran Layar12 Inch
Resolusi Layar·         2304-by-1440

 

Tipe LayarLED Backlit
AudioIntegrated
SpeakerIntegrated
Kapasitas Penyimpanan·         256 GB Flash Storage

 

Wireless Network TypeIntegrated
Wireless Network ProtocolIEEE 802.11a, IEEE 802.11b, IEEE 802.11g, IEEE 802.11n
Wireless BluetoothIntegrated

·         Bluetooth 4.0

 

Keyboard·         Full-size keyboard with 78 (U.S.) or 79 (ISO) individual LED backlit keys, including 12 function keys and 4 arrow keys with ambient light sensor

 

Ragam Input Device·         Force Touch trackpad for precise cursor control and pressure-sensing capabilities; enables Force clicks, accelerators, pressure-sensitive drawing, and Multi-Touch gestures

 

Antarmuka / Interface·         USB 3.1

 

Sistem OperasiOS X
Dimensi (PTL)·         19,65 cm x 28,05 cm x 0,35-1,31 cm
Radityo

Radityo

Total posts created: 4689
Ummm Emmmm ya gitu lah pokoknya, kalau penasaran mending kenalan aja ;p

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *