Google Ingin Pengguna Android Bisa Mencari Aplikasi Gratis/Berbayar Dengan Lebih Mudah Di Google Play

yus yulianto google play error 1 Google Ingin Pengguna Android Bisa Mencari Aplikasi Gratis/Berbayar Dengan Lebih Mudah Di Google Play

Di tahun 2017 ini, kita melihat bahwa Google Play mendapatkan banyak sekali perubahan. Dan di penghujung tahun ini, Google Play kembali mendapatkan pembaruan. Di pembaruan kali ini akan membuat kita lebih mudah memfilter hasil pencarian antara aplikasi berbayar dan juga gratis.

Di lansir dari berbagai sumber, sudah ada beberapa pengguna android yang menemukan bahwa di hasil pencarian mereka ada tag “free” dan “premium”.

ketika di sentuh salah satu dari dua tag tersebut, maka hasil pencarian akan berubah sesuai dengan tag yang dipilih.

Jadi, akan sangat mempermudah kita yang ingin mencari aplikasi gratis atau mungkin berbayar.

yus yulianto fitur google play Google Ingin Pengguna Android Bisa Mencari Aplikasi Gratis/Berbayar Dengan Lebih Mudah Di Google Play

Seperti yang dapat kamu lihat pada screenshot diatas bahwa bukan hanya tag “free” dan “premium” saja, tapi juga ada tag “top rated”, “no ads” dan lainnya.

Tag-tag tersebut akan mempermudah kita sebagai pengguna untuk mendapatkan hasil pencarian aplikasi yang lebih spesifik.

Kita tunggu saja perkembangannya.

Yus Yulianto

Yus Yulianto

Total posts created: 880
Blogger, Content Writer.http://yusyulianto.blogspot.co.id/

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *