Sekarang ini Android merupakan salah satu sistem operasi yang merajai dunia per-smartphone-an, kayaknya dengan merajai pangsa pasar smartphone Android pengen menyapa para penggemarnya di dunia dengan menghadirkannya ke dalam personal computer (PC).
Pasti gaes-gaes bertanya-tanya, memang bisa android dijalanin di PC? Jawabannya BISA pake banget.tapi ini masih belom dirilis sepenuhnya masih RC2 bro. Kalo gaes-gaes penasaran kan ya langsung saja dicoba barang kali cocok :D. Nah sistem operasi ini dinamakan Android-x86 yang khusus buat PC atau mesin-mesin yang pakai prosesor X86.
Ini dia keterangan yang kita dapat dari situsnya, “This is a project to port Android open source project to x86 platform, formerly known as “patch hosting for android x86 support”. The original plan is to host different patches for android x86 support from open source community. A few months after we created the project, we found out that we could do much more than just hosting patches. So we decide to create our code base to provide support on different x86 platforms, and set up a git server to host it.“. Artinya silakan cari sendiri aja yak..
Sistem ini telah diujicoba pada beberapa PC/Laptop, antara lain:
- ASUS Eee PCs/Laptops
- Viewsonic Viewpad 10
- Dell Inspiron Mini Duo
- Samsung Q1U
- Viliv S5
- Lenovo ThinkPad x61 Tablet
Penampakannya kayak gini nih, emang masih pake Android versi lama sih, tapi yang versi 4.4 juga udah ada koq.
Trus dukungan buat PC juga ada lho, kan nggak semua laptop/PC bisa pake touchscreen, jadi harus pake mouse, semacam driver gitu deh.
- Kernel 3.10.40, KMS enable
- Wifi support with GUI
- Better disk installer
- Power Suspend/resume (S3 mode)
- Battery Status
- Software mouse cursor
- Mouse wheel
- Support netbook native resolution
- Audio (ALSA)
- V4l2 Camera support
- External monitor support
- External storage auto mount support
- Support external keyboard
- Debug mode with busybox
- Bluetooth
- G-sensor
Masih banyak lagi tambahan fiturnya karena masih dalam tahap pengembangan dan semoga ceper dirilis ya gaes.
Screenshot Lainya : Virtual Machine, Instalasi dan Demonya | Download : Android-x86 | Situs : Android For PC
Gambar : Android di PC via Shutterstock