Harga dan Spesifikasi Lenovo A2010 di Indonesia

lenovo A2010 Harga dan Spesifikasi Lenovo A2010 di Indonesia

NGONOO.com – Inilah harga dan spesifikasi Lenovo A2010 di Indonesia; Pengen punya hape baru tapi gak pengen kantong kamu jebol? Gampang, kamu bisa membeli hape yang harganya murah. Yap, saat ini kan udah ada banyak banget tuh hape baru yang dijual dengan harga murah, kamu tinggal milih mau beli hape yang mana.

Tapi, gak semua hape murah punya kualitas oke loh gais. Nah, kalau kamu pengen hape baru yang harganya murah tapi tetap berkualitas, maka kamu bisa melirik hape buatan Lenovo ini, yaitu Lenovo A2010.

Emangnya berapa harga hape tersebut? Murah banget kok gais. Dijamin deh gak bakal bikin kantong kamu jebol. Sebelum saya kasih tau berapa harganya, kita bahas dulu yuk mengenai hape ini.

Desain Lenovo A2010

lenovo A2010 3

Berhubung hape ini merupakan hape kelas low end, maka jangan mengharapkan jika desainnya akan terlihat premium. Tampilan Lenovo A2010 memang terlihat biasa saja, namun desain hape ini bisa dibilang manis. Soalnya bentuknya gak kotak, melainkan sedikit melengkung pada bagian sisi-sisinya. Untuk ukuran layarnya juga gak terlalu besar kok, yakni berukuran 4,5 inch.

Performa Lenovo A2010

lenovo A2010 2

Lenovo A2010 mengandalkan chipset Mediatek MT6735M Quad-core 1 GHz sebagai sumber performanya. Selain itu terdapat juga RAM sebesar 1 GB dan memori penyimpanan internal berkapasitas 8 GB.

Kamera Lenovo A2010

Kamu bisa menyalurkan hobi fotografi kamu dengan kamera hape ini, karena Lenovo A2010 sudah dilengkapi dengan kamera depan bersensor 2 MP dan kamera belakang bersensor 5 MP.

Jaringan Lenovo A2010

Lenovo A2010 sudah berjalan pada jaringan 4G. Selain itu hape ini juga memiliki fitur dual SIM card.

Harga Lenovo A2010 di Indonesia

Harga hape ini dijamin gak bakal bikin kantong kamu jebol gais, karena di Lazada hanya dijual seharga RP 1.098.000,00. Murah banget kan?

Spesifikasi Lengkap Lenovo A2010

NETWORKTechnologyGSM / HSPA / LTE
2G bandsGSM 900 / 1800 – SIM 1 & SIM 2
3G bandsHSDPA 850 / 1900 / 2100
4G bandsLTE band 3(1800), 40(2300)
SpeedHSPA, LTE
GPRSYes
EDGEYes
LAUNCHAnnounced2015, August
StatusAvailable. Released 2015, September
BODYDimensions131.5 x 66.5 x 9.9 mm (5.18 x 2.62 x 0.39 in)
Weight137 g (4.83 oz)
SIMDual SIM
DISPLAYTypeCapacitive touchscreen
Size4.5 inches (~63.8% screen-to-body ratio)
Resolution480 x 854 pixels (~218 ppi pixel density)
MultitouchYes
PLATFORMOSAndroid OS, v5.1 (Lollipop)
ChipsetMediatek MT6735M
CPUQuad-core 1 GHz
GPUMali-T720
MEMORYCard slotmicroSD, up to 32 GB
Internal8 GB, 1 GB RAM
CAMERAPrimary5 MP, LED flash
FeaturesYes
VideoYes
Secondary2 MP
SOUNDAlert typesVibration; MP3, WAV ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
COMMSWLANWi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot
Bluetoothv4.0
GPSYes, with A-GPS
RadioTo be confirmed
USBmicroUSB v2.0
FEATURESSensorsAccelerometer
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
BrowserHTML
JavaNo
– MP4/H.264 player
– MP3/WAV/eAAC+ player
– Photo/video editor
– Document viewer
BATTERYRemovable Li-Po 2000 mAh battery
Stand-by
Talk time
MISCColorsBlack, Pearl White
Price group2/10

Video Unboxing Lenovo A2010

Radityo

Radityo

Total posts created: 4689
Ummm Emmmm ya gitu lah pokoknya, kalau penasaran mending kenalan aja ;p

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *